Asuransi Mudik

Asuransi Mudik. Mudik dan pulang kampung seakan sudah menjadi tradisi bangsa indonesia,
sebagai mana tradisi ketupat dan opor ayam ketika lebaran.
Keduanya tak bisa di pisahkan, karena pasti akan terasa kurang dan tak sempurna.Bagi sebagian besar penduduk indonesia, mudik seakan sudah menjadi hal wajib yang harus di lakukan. Tak perduli dalam keadaan susah ataupun senang, yang penting bisa sampai ke kampung halaman.

Perjalanan mudik selalu identik dengan mancet dan antrian yang panjang. Seperti macetnya jalan yang di lalui, ngantri di loket kereta api, pesawat, atau kapal. Belum lagi acara berdesak-desakan yang tentunya pasti kurang nyaman. Tapi semua itu tak pernah menghentikan budaya mudik ini tetap berjalan, mungkin anda termasuk di dalamnya.

Perjalanan mudik memang bisa meninggalkan kesan tersendiri. Terutama ketika anda bisa bertemu dengan keluarga di kampung halaman, pasti semua perjuangan anda terasa sepadan. Tapi tiap hal tak pernah lepas dari adanya resiko. Sebagaimana mudik, resiko kecelakaan sering terjadi.
Meski tak ada yang mengharapkan hal ini, tapi resiko tetap tak bisa di hindari.

Tapi mungkin asuransi bisa menjadi pilihan untuk anda. Anda dapat bergabung dengan asuransi mudik yang akan memproteksi resiko yang mungkin akan anda alami. Hal ini juga bisa untuk jaga-jaga agar anda merasa tenang dan nyaman di perjalanan. Untuk mengetahui tentang info asuransi mudik ini, anda dapat mencari tahu pada pihak penyedia asuransi atau agen asuransi di tempat anda. 🙂 ;>= ”)}

Leave a Comment