Teknologi Terbaru – Presale New iPad telah habis terjual di toko online Apple. Sehingga bagi para peminat iPad di sejumlah negara yang menggunakan sistem pre-order jika ingin membeli komputer tablet terbaru Apple ini harus sabar menunggu terlebih dahulu.
Negara yang masuk dalam jalur Pre-Order tersebut adalah Amerika, Jerman, Perancis, Inggris, Kanada, Jepang, Singapura, Switzerland, Hongkong, dan Australia. Jika seseorang membeli lewat sana dan akan melakukan pemesanan New iPad ini via online, kemungkinan pengirimannya akan tertunda untuk sementara waktu.
Berdasarkan laporan dari Cnet, untuk pembeli dari negara-negara di Jepang dan Eropa harus menunggu jika melakukan pemesanan New iPad ini karena pengirimannya akan tertunda hingga 2-3 minggu.
Pre-order New iPad ini dibuka oleh Apple pada hari rabu kemarin. Hanya selang beberapa jam, publik sudah berbondong-bondong untuk membelinya.
New iPad dari Apple ini memiliki keunggulan dengan fitur layar Retina Display, Kamera 5MP, serta menggunakan prosessor Apple A5X. New iPad ini dibandrol dengan harga kisaran $499.
Bapak 2 anak yang suka menulis tentang hal – hal menarik terutama tentang teknologi, gadget, handpone, android, dll
Rekomendasi:
- iPhone Generasi Selanjutnya Akan Gunakan Layar 3,5 Inci? Trend smartphone atau ponsel pintar yang saat ini tengah menjadi idola adalah layar yang besar dan juga jernih. Lihat saja beberapa vendor besar yang juga mengaplikasikan layar lebih dari 3,5…
- Apple Akan Tanamkan Layar Retina Display Pada… Populernya produk terbaru Apple, yaitu The New iPad tidak bisa dilepaskan dari andil salah satu fitur canggih yag terdapat pada layarnya, yaitu layar Retina Display yang mana fitur yang satu…
- Harga Dan Spesifikasi Tablet Apple iPad 2 WiFi - 16 GB Harga Dan Spesifikasi Tablet Apple iPad 2 WiFi - 16 GB - Segala nya terlihat nyata serta hidup dengan layar widescreen LED multi-touch 9.7 dari Apple Ipad 2. Dengan dukungan…
- Akhirnya, iPhone 5 Sebentar Lagi Hadir di Indonesia Teknologi Terbaru - Setelah penantian lama tentang kepastian iPhone 5 hadir di Indonesia, dan akhirnya penantian panjang tersebut terjawab sudah. Lalu kapan tiba di Indonesia? Menurut kabar yang kami terima…
- Akan Hadir 'iPad Mini' dengan Sistem Operasi Android Teknologi Terbaru - Dilihat dari sudut manapun, tablet Vandroid T5-A memang sangat mirip dengan iPad Mini keluaran Apple. Ya, popularitas produk Apple memang belum surut, inilah mengapa banyak perusahaan lain…
- 7 Tips Untuk Menghemat Baterai iPad gendruk.com - iPad adalah produk unggulan Apple dalam hal tablet. Didukung dengan operating system berkemampuan tinggi, prosessor yang cepat, spesifikasi handal, dan kemampuan baterai yang mumpuni membuat iPad sangat digemari…
- Harga dan spesifikasi Apple iPad 4 Wi-Fi + Cellular Harga dan spesifikasi Apple iPad 4 Wi-Fi + Cellular – iPad merupakan sebuah perangkat telekomunikasi besuta Apple yang hadir dengan beragam fitur yang berbeda. Salah satu produk andalan mereka adalah…