Huawei kembali menghadirkan produk smartphone terbarunya dengan membawa nama Huawei Ascend P6 S. Smartphone terbaru dari produsen smartphone Huawei ini sudah dibekali dengan teknologi yang cukup mumpuni sehingga sudah mampu bersaing dengan berbagai produk smartphone canggih lainnya. Selain memiliki spesifikasi yang cukup baik, smartphone Huawei yang satu ini juga sudah dilengkapi dengan berbagai fitur menarik dan didesain dengan bentuk yang slim, sehingga dapat memberikan kenyamanan dalam penggunaannya. Untuk mengulas kembali spesifikasi dari smartphone Huawei ini, simaklah artikel mengenai spesifikasi dan harga dari Huawei Ascend P6 S.
Smartphone Huawei Ascend P6 S ini berhasil dirilis pada bulan Januari 2014, pada smartphone Huawei yang satu ini juga memiliki dimensi 132.6 x 65.5 x 6.5 mm dengan berat 120 gram. Untuk tampilan layar pada smartphone ini mempunyai tipe layar IPS LCD kapasitif touchscreen dengan kedalaman warna 16 juta colors. Lebar layarnya yaitu dengan ukuran 4.7 inci dengan resolusi 720 x 1280 pixel. Untuk masalah perlindungan, pada layar smartphone Huawei yang satu ini sudah dilindungi dengan Corning Gorilla Glass dan didukung dengan teknologi multitouch sehingga dapat memudahkan anda untuk menavigasikan berbagai pilihan menu dengan cepat. Fitur yang terdapat pada smartphone ini yaitu sudah dibekali dengan kamera uama yng mempunyai resolusi 8 MP didukung dengan Autofokus dan LED flash sehingga data menghasilkan kualitas gambar yang jernih. Untuk kamera sekundernya yaitu mempunyai resolusi 5 MP.
Untuk urusan fitur yang lainnya, pada smartphone Huawei ini sudah menggunakan sistem operasi Android OS 4.2.2 Jelly Bean dan didukung dengan prosesor Quad Core dengan kecepatan maksimalnya 1.6 GHz. Masalah memori yang terdapat pada smartphone ini sudah dibekali dengan memori RAM dengan kapasitas 2 GB, sedangkan untuk memori internalnya memiliki kapasitas menyimpan data hingga 16 GB, namun sayangnya pada smartphone Huawei ini tidak terdapat slot memori external. Dengan spesifikasi yang sudah cukup baik ini, smartphone Huawei Ascend P6 S dipasarkan dengan harga sekitar Rp 5.500.000,00.


Rekomendasi:
- Cara root Huawei Ascend II dengan root superuser Cara root Huawei Ascend II – Perangkat smartphone Huawei Ascend II menggunakan sistem operasi Android 2.3.6 sehingga anda dapat melakukan rooting dengan beberapa cara, dan sangat aman. Kali ini saya…
- Harga Terupdate Lenovo A850 Bagi anda yang pada saat ini tengah mencari harga terupdate Lenovo A850, maka pada kesempatan kali ini kami akan mencoba memberikan informasi terbaru mengenai smartphone tersebut untuk anda. Lenovo A850…
- Daftar Harga Hp Cyrus Terbaru 2023 Cyrus merupakan salah satu produsen smartphone yang lokal yang kini pamornya semakin melejit, meski jarang merilis produk baru namun Brand yang satu ini tetap bisa eksis di pasar smartphone lokal.…
- Harga HP Samsung Galaxy Note 4 N910C Harga hp samsung galaxy note 4 - Dengan perkembangan teknologi yang semakin cepat seperti saat ini, produsen smartphone dituntut saling bersaing dalam mengeluarkan produk andalan mereka dengan dilengkapi berbagai fitur…
- Spesifikasi Microsoft Lumia 950xl - Smartphone Windows 10… Review Spesifikasi Microsoft Lumia 950xl by Bang Gendruk Guanteng - Tuntutan produktifitas yang tinggi di era modern membuat kita harus mampu bekerja dengan efektif. Salah satu cara untuk menghemat waktu…
- Review HP OnePlus Review HP OnePlus - Saat ini sebuah smartphone memang sepertinya sangat diperlukan oleh siapa saja, maka dari itu tak mengherankan bila industri gadget khususnya smartphone kini mencapai puncak kejayaan, apalagi…
- LG Optimus M+ : Smartphone Dari LG Dengan Android 2.3… Dari kabar yang beredar, MetroPCS saat ini akan segera merilis sebuah smartphone bernama LG Optimus M+ yang mana smartphone ini merupakan penerus dari smartphone sebelumnya, LG Optimus M. LG Optimus…
- Harga Smartfren Andromax V3S Terbaru Harga Andromax V3S - Jika sebelumnya telah meluncurkan Andromax V2 serta Andromax C2, dan untuk kali ini produsen telekomunikasi lokal telah mengeluarkan produk terbarunya Andromax C3 dan Smartfren Andromax V3S.…
- Evercoss / Cross A5B Harga Spesifikasi, Android Lokal 500… Harga dan spesifikasi Hp Evercoss / Cross A5B. Kalau sebelumnya harga hp android di pasaran adalah dikisaran satu jutaan, namun kini sudah banyak ponsel android dengan bermacam fitur harganya sudah…
- Daftar 10 Smartphone Berkamera Canggih Daftar 10 Smartphone Berkamera Canggih. Dunia teknologi terus mengalami perkembangan setiap waktunya. Banyak bermunculan produk produk baru yang memanjakan mata dan mengundang pecinta gadget teknologi untuk memilikinya. Sekarang ini siapa…
- Harga dan Spesifikasi Oppo R5 Terbaru Spesifikasi Oppo R5 - Salah satu vendor smartphone asal China telah meluncurkan smartphone terbarunya yang bernama Oppo R5, dengan ketebalan hanya 4,85 mm. Pihak Oppe sendiri mengkalim jika Oppo R5…
- Spesifikasi Dan Harga Huawei Ascend G6 4G Salah satu produsen smartphone unggulan dari Negara Cina ini kabarnya akan meluncurkan produk barunya dengan nama Huawei Ascend G6 4G. Smartphone dari Huawei ini memang sudah cukup dikenal dengan kehadiran…
- 5 Smartphone Yang Paling Banyak Diminati 5 Smartphone Yang Paling Banyak Diminati - Gadget memang sudah tidak bisa lepas dari kehidupan kita terutama mereka yang mempunyai mobilitas tinggi. Smartphone adalah yang wajib di miliki bagi sebagian…
- Spesifikasi GEMRY R12, Smartphone Mewah Dengan Lapisan Kulit… Berbagai model smartphone selalu menghiasi dunia gadget, kini bukan hanya spesifikasi saja namun desain penampilan juga sudah mulai diperhitungkan, salah satunya smartphone GEMRY R12 yang menawarkan desain mewah dengan lapisan…
- Harga HP Coolpad Sky E501 Harga HP Coolpad Sky E501 - Satu lagi vendor gadget asal Tiongkok yang sepertinya produk smartphonenya akan cukup digemari oleh konsumen di tanah air, pasalnya vendor gadget bernama Coolpad tersebut…
- Axioo Picophone 4 Harga Spesifikasi Fitur & Review Axioo Picophone 4 merupakan salah produk teranyar yang dirilis oleh Axioo, perangkat ini akan hadir pada pasar segmen kelas menengah. Meski begitu, untuk spesifikasi dan fitur yang ditawarkannya cukup baik.…
- Kelebihan Dan Kekurangan Smartphone Alcatel One Touch Flash… Kelebihan Dan Kekurangan Smartphone Alcatel One Touch Flash 2 - Setiap smartphone tentu memiliki kelebihan dan kekurangannya masing – masing. Kelebihan yang ada diakibatkan lantaran smartphone tersebut memang didesain secara khusus…
- Harga dan Spesifikasi Lenovo TAB A7-30 Harga Lenovo TAB A7 - Setelah sebelumnya memperkenalkan smartphone Lenovo A526, kali ini vendor asal china kembali mengeluarkan smartphone terbaru yaitu Lenovo TAB A7-30. Sepertinya Lenovo sendiri masih mempertahankan ciri…
- Treq Turbo A20C, Smartphone Murah Namun Bukan Murahan Setelah tablet pertama yang dirilis oleh produsen yang bernama Treq ini menjadi Best Seller pada tahun sebelumnya, produsen tablet yang satu ini kembali meluncurkan produk terbarunya dengan  membawa nama Treq…
- Spesifikasi dan Harga Advan Star Note S55 - Phablet Android… Harga Advan Star Note S55, Phablet Android KitKat 1,4 Jutaan - Gendruk.com, smartphone sudah ada sejak dulu semanjak kita masih kecil dan harganya pun masih tergolong mahal hanya orang-orang yang…
- Harga HP Xolo Opus 3 Harga HP Xolo Opus 3 - Bukan hanya smartphone asal negara-negara Asia Timur saja yang bersaing memperebutkan hati para pecinta gadget seluruh dunia, sebab kini pabrikan gadget asal India juga…
- Acer Liquid Z5, Salah Satu Dari Tiga Smartphone Terbaru… Acer Liquid Z5 sendiri merupakan salah satu dari tiga smartphone terbaru milik produsen gadget ternama asal negara Taiwan yaitu Acer, karena pada kawartal awal tahun 2014 saat ini, Acer sendiri…
- Spesifikasi ASUS Zenfone 2 ZE551ML Spesifikasi ASUS Zenfone 2 ZE551ML - ASUS memang salah satu vendor terkemuka teknologi yang tidak pernah kehilangan akal, ide dan inovasi serta kreatifitas. Kini ASUS juga berupaya untuk membesut produk…
- Micromax Meluncurkan Smartphone Octa Core Beberapa waktu yang lalu, kabar mengenai salah satu produsen raksasa yang berasal dari Negara India yaitu Micromax sedang mempersiapkan beberapa smartphone andalan terbarunya yang kabarnya akan segera diperkenalkan didunia. Perusahaan…
- Harga Android Smartfren Andromax Terbaru Harga Android Smartfren - Bagi orang indonesia, nama Smartfren bukan hal yang sangat asing. Karena sebelum mengeluarkan Smartphone Android, perusahaan ini telah terkenal dengan produk modem yang mereka ciptakan. Terlebih…
- Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy J3 Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy J3 - Gendruk.com, Semakin merajainya produk-produk samsung dinegara kita ini sehingga vendor samsung sendiri terus menerus mengeluarkan produk terbarunya demi memenangi persaingan di pasaran. Maka…
- Harga dan Spesifikasi Lenovo RocStar A319 Harga Lenovo RocStar - Demi memenuhi kebutuhan pasar, Lenovo kembali meluncurkan smartphone terbarunya yang didesain untuk mendengarkan musik. Sesuai dengan nama yang digunakanya, Lenovo RocStar dibekali fitur audio yang berkualitas…
- 4 Smartphone Android dengan Harga 1 Jutaan Apakah anda mencari smartphone dengan harga yang murah? Bila iya saya mempunyai refrensi smartphone android yang harganya di kisaran 1 juataan. Tidak dipungkiri lagi android memang menjadi os pada smartphone…
- Harga dan Spesifikasi Acer Liquid S1 Harga dan spesifikasi Acer Liquid S1 – Di kenal dengan kehandalannya yang baik sekali dalam mengolah beragam aplikasi berat dan ringan, Acer Liquid S1 merupakan perangkat yang paling di minati…
- Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy S6 Flat, Dengan Spek… Setelah sukses dengan seri terdahulunya, kini Handphone Samsung Galaxy kembali meluncurkan seri terbaru yaitu Hp Samsung Galaxy S6 Flat. Smartphone Samsung Galaxy S6 Flat ini adalah varian flagship super dengan…