Rahasia Mencuri Perhatian Karakter Wanita Lewat Zodiak Leo – Bagi anda lelaki yang sedang menyukai ataupun jatuh hati kepada wanita pasti akan melakukan berbagai macam cara untuk menaklukan dan mencuri perhatian dari wanita yang disukai, bagi anda yang tengah mencari cara bagaimana cara meluluhkan hati dan mencuri perhatian wanita berzodiak leo maka anda dapat membaca dari berbagai macam buku terkait karakter wanita lewat zodiac leo atau bahkan kini anda dapat membaca dengan mudah di berbagai website tentang zodiac.
Selama ini kita tahu bahwa karakter seorang wanita berbeda dari nama-nama zodiak dan artinya juga sifatnya. Walaupun ada yang sama tetapi itu hanya sebagian kecil saja. Ketika seseorang khususnya wanita memiliki karakteristik yang berbeda antar satu sama lainnya maka akan berbeda pula cara mendekati dan merebut perhatian mereka.
Kenali Karakter Wanita Lewat Zodiak Leo
- Simbol : Singa
- Planet: Matahari
- Elemen: Api
- Mineral: Emas
- Batu: Ruby
- Warna: Emas, Oranye
Zodiak Leo menaungi sifat dan karakter orang yang dilahirkan antara tanggal 21 Juli hingga 21 Agustus. Zodiak ini memiliki lambang Singa atau Lion dengan elemen api dan planet matahari. Karakter utama orang berzodiak Leo antara lain berwibawa, kharismatik, berjiwa pemimpin, menyukai kemewahan atau kemegahan, dominan, egois, dan pemberani.Lantas bagaimana sifat dan karakter wanita lewat Zodiak Leo?
Tak ubahnya dengan umumnya orang Leo, wanita di bawah zodiac ini juga memiliki sifat dan karakter yang cenderung dominan, egois, pemberani, kharismatik, dan sangat senang dengan kemewahan dan kemegahan. Penampilan wanita dengan zodiac ini akan selalu terlihat rapi dan anggun sehingga banyak orang yang menyukai penampilan mereka.
Dalam perjalanan karier mereka umumnya juga berhasil meraih apa yang dicita-citakan. Terlebih orang Leo sangat menyukai tantangan, tidak suka diatur, dan memiliki pola piker global yang memang dimiliki para pemimpin. Tak seidkit wanita Leo yang mampu menjadi manajer ataupun pemimpin di berbagai perusahaan ataupun instansi pemerintah.
Cara Meluluhkan Karakter Wanita Lewat Zodiak Leo
Meluluhkan karakter wanita lewat Zodiak Leo bukanlah hal yang mudah. Tak sedikit pria yang justru menjauh dan tidak berani mendekatinya. Wanita Leo yang cenderung dominan dan suka mengatur seringkali membuat pria merasa takut untuk mendekatinya.

Bagi anda yang hendak atau ingin mendekati wanita dengan Zodiak Leo, ada beberapa rahasia dari si leo ini yang harus anda kenali dan pahami terlebih dahulu. Bandingkan juga karakter wanita lewat zodiak capricorn.
Berikut ini adalah beberapa karakter wanita lewat zodiac leo yang dapat anda jadikan acuan atau pedoman untuk pedekate dengan mereka:
- Sangat selektif dan impulsive, wanita leo umumnya memiliki karakter yang impulsive bagi anda lelaki yang akan mednekati wanita leo maka jangan sekali-kali bersikap sok akrab dengan mereka apalagi di awal pertemuan kalian, bersikaplah sewajarnya dan mengalir jika anda terlalu agresif si wanita leo akan kurang menyukai anda.
- Kreatif dan cerdas, wanita leo memiliki otak yang cerdas jadi pastikan jika anda mengobrol dengan wanita ini anda harus memiliki wawasan dan pembicaraan yang berbobot karena wanita leo tidak akan menyukai lelaki yang besar omongannya.
- Sebagian besar karakter wanita leo adalah pemilih, jadi pastikan jika anda hendak bertemu dengan wanita leo anda harus memperhatikan segala detail dari tubuh anda karena mereka akan menilainya dengan seksama.
Itulah rahasia cara mendekati dan meluluhkan wanita yang memiliki Zodiac Leo. Lihat juga zodiak leo cocok dengan zodiak apa. Nah, setelah mengetahui bagaimana sifat dan karakter wanita lewat zodiac leo yang sesungguhnya, maka diharapkan anda mampu menyesuaikan diri dengan mereka dan berhasil mencuri perhatian mereka.
Penulis gendruk.com yang hobi review gadget dan smartphone
Rekomendasi:
- Pilihan Terbaik untuk Pasangan Zodiak Capricorn Tahukah kalian siapa pilihan terbaik untuk pasangan zodiak Capricorn? Jodoh memang ditangan Tuhan, namun berburu untuk mendapatkan yang terbaik tentunya merupakan hak sekaligus kewajiban masing-masing orang yang menginginkannya. Bukankah begitu?…
- Wanita Dengan 4 Zodiak ini Sangat Cocok Untuk Menjadi Bos Wanita memiliki hasrat yang tidak jauh berbeda dengan kaum pria dalam hal keinginan untuk menjadi bos. Telah banyak pemimpin-pemimpin top dunia berjenis kelamin wanita. Banyak dari para wanita yang berkesempatan…
- Kompatibilitas Kecocokan Sesama Zodiak Taurus dan Taurus Kompatibilitas kecocokan sesama zodiak pria taurus dengan wanita taurus, apa jadinya jika kedua zodiac yang sama menjalani suatu hubungan asmara? Adakah kecocokan cowok zodiak Taurus dan cewek Taurus dalam hubungan…
- 3 Pria Yang Berzodiak Ini Adalah Pria Paling Romantis Memiliki pasangan yang romantis dan pengertian pastilah menjadi idaman setiap insan di dunia ini. Hari-hari akan dilalui dengan penuh keindahan serta kasih sayang. Jika kamu seorang wanita yang saat ini…
- Tips Kecantikan Ala Korea Beberapa tips kecantikan ala korea berikut ini merupakan sebuah tips kecantikan yang paling banyak diminati pada saat ini, terutama bagi para remaja wanita yang masih berumur belia. Hal tersebut tentunya…
- Kompatibilitas Kecocokan Hubungan Cinta Zodiak… Kompatibilitas kecocokan zodiak Leo dan Taurus dalam hubungan asmara, apakah mereka jodoh ? leo dan zodiak taurus bisa menjadi pasangan yang tangguh dan hebat, karena masing-masing mengetahui keadaan, pengertian dan bisa…
- Mengetahui Ramalan Jodoh Zodiak Aries Apakah anda ingin mengetahui ramalan jodoh Zodiak Aries? Zodiak merupakan salah satu hal yang senantiasa diakui oleh remaja sebagai salah satu yang paling berpengaruh. Ketertarikan remaja akan sebuah ramalan zodiak…
- Ketahui Kecocokan Pasangan Zodiak Cancer Dan Scorpio Ketahui Kecocokan Pasangan Zodiak Cancer Dan Scorpio - Apakah pasangan yang berzodiak Cancer dan Scorpio akan cocok dan berjodoh dalam menjalani sebuah hubungan? Untuk menjawab pertanyaan ini, pertama sekali tentunya…
- Ramalan Jodoh Berdasarkan Kecocokan Zodiak dari… Saat ini banyak orang yang mencari tentang ramalan jodoh berdasarkan kecocokan zodiak. Mereka beranggapan bahwa apabila terdapat kecocokan atau kesesuaian dari masing-masing zodiak, maka diharapkan dapat membuat perkawinan mereka akan…
- 6 Kepribadian dan Karakter Zodiak Capricorn yang Menonjol Kepribadian dan karakter zodiak Capricorn termasuk unik dan tidak mudah dipahami. Orang yang terlahir diantara tanggal 21 Desember hingga 19 Januari ini berada dalam naungan zodiac berlambang kambing. Sedangkan elemen…
- Kenali Cintamu dari Nama-Nama Zodiak dan Jodohnya Mengenal nama-nama zodiak dan jodohnya berguna untuk memelihara cinta agar awet dan langgeng. Tak sedikit pasangan atau perkawinan yang berakhir di tengah jalan karena merasa tidak cocok dan sering cekcok.…
- Cara Mudah Membaca Karakter Wanita Lewat Zodiak Capricorn Bagaimana sih karakter wanita lewat zodiak Capricorn? Wanita terkenal sebagai makhluk paling sulit dipahami, sehingga beberapa kaum lelaki biasanya menggunakan zodiac sebagai acuan untuk mengetahui karakter seorang wanita. Setiap zodiac…
- Kecocokan Pasangan Zodiak Sagitarius Dan Zodiak Virgo Kecocokan Pasangan Zodiak Sagitarius Dan Zodiak Virgo - Jodoh Zodiak, Antara pemilik zodiak Sagitarius dan Virgo terdapat banyak sekali perbedaan karakter dan kepribadian. Salah satu contohnya adalah persepsi yang berbeda…
- Trik Mudah Agar Bentuk Tubuh Bisa Terlihat Langsing Trik Mudah Agar Bentuk Tubuh Bisa Terlihat Langsing - Gendruk.com, Sudah menjadi faktanya jika para wanita selalu mengidamkan yang namanya tubuh langsing, memang tak jarang dari sebagian wanita yang mempunyai…
- Cara Membuat Wanita Luluh dan Terkesan Cara membuat wanita luluh dan terkesan – Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan, ternyata hingga saat ini masih banyak sekali di antara para lelaki yang tidak mengetahui cara untuk menghadapi para…
- Mengenal Sifat dan Karakter Zodiak Aries dalam Percintaan Mengenal Sifat dan Karakter Zodiak Aries dalam Percintaan by Jodoh Zodiak dot com - Kenali lebih jauh sifat dan karakter teman, sahabat atau pacar kalian yang berzodiak aries dengan lambang domba…
- Karakter Zodiak Virgo yang Dingin Tapi Kritis Karakter zodiak Virgo dikenal sebagai sekumpulan orang yang praktis, gemar melakukan analisis, selalu kritis, mempunyai kepala dingin yang logis, rajin dan sangat sederhana. Yap, itulah karakter dan sifat orang Virgo…
- Mengenal Karakter Zodiak Sagitarius Sang Cendekia Tahukah anda apa karakter Zodiak Sagitarius yang paling menonjol? Mengenali sifat, karakter dan kepribadian diri sendiri adalah hal terpenting dalam hidup. Pengenalan yang baik tentang diri sendiri akan berguna untuk…
- 6 Tips Merebut Hati Wanita dan Pria Zodiak Libra Tips Merebut Hati Wanita dan Pria Zodiak Libra - Jodoh Zodiak .com, Pria dan wanita berzodiak bintang Libra adalah sosok yang kritis terhadap apapun mengenai dirinya. Sifat zodiak libra lainnya…
- Tipe Pria Berdasarkan Golongan Darah Yang Dimiliki Tipe Pria Berdasarkan Golongan Darah Yang Dimiliki - Jodoh Zodiak, Golongan darah seseorang sangat membantu berbagai keperluan medis seperti donor darah, operasi dan sebagainya. Golongan darah itu sendiri terdiri dari…
- Kompatibilitas Kecocokan Sesama Aquarius dengan Aquarius Kompatibilitas kecocokan cinta pasangan dengan zodiak serupa seperti aquarius punya cerita ramal-meramal memang bukanlah hal yang wajib kita percayai sepenuhnya. Meski tidak selalu benar, tidak ada salahnya anda membaca dan mempertimbangkan…
- Tips Memancungkan Hidung Salah satu tips memancungkan hidung memang akan selalu dicari oleh sebagian besar wanita yang tentunya memiliki hidung yang kurang mancung, ya, sebuah kondisi tersebut memang kerap kali membuat sebagian besar…
- Sifat, Karakter, Kepribadian Cewek dan Cowok Aquarius Sifat dan karakter cowok dan cewek berzodiak aquarius dalam ilmu perbintangan adalah zodiak ke sebelas yang berlambangkan air mengalir. Untuk orang-orang yang mempunyai zodiak Aquarius ialah mereka yang lahir antara…
- Sifat dan Karakteristik Zodiak Leo dalam Percintaan Sifat serta karakteristik pria dan wanita Leo dalam percintaan, mereka dianggap memiliki ketangguhan dan kekuatan bahkan kewibawaan yang menyerupai si raja hutan. Sebagian menganggap hal tersebut benar adanya, namun sebagian lainnya menolak.…
- Inilah Sifat dan Karakter Zodiak Gemini Inilah sifat, karakter, watak, kepribadian pria dan wanita Gemini dalam percintaan yang tidak dimiliki zodiak lain, ramalan ini diperuntukan bagi mereka yang lahir pada rentang antara tanggal 21 Mei hingga 21 Juni.…
- Inilah Ramalan Jodoh Zodiak Cancer di Tahun 2023 Ramalan Jodoh Zodiak Cancer - gendruk.com, Memasuki Tahun 2023, Anda pasti penasaran dengan nasib kehidupan Anda. Baik dalam hal urusan pekerjaan, keungan hingga urusan jodoh. Bagi Anda yang belum memiliki…
- Kecocokan Pasangan Zodiak Aquarius Dan Gemini Kecocokan Pasangan Zodiak Aquarius Dan Gemini - Sebelum memutuskan untuk menjadikan seseorang sebagai kekasih hati atau pasangan hidup kita, ada baiknya kita mengintip dulu kepribadian dan karakter yang mereka punya,…
- Zodiak Pisces Dan Aries Apakah Berjodoh? Zodiak Pisces Dan Aries Apakah Berjodoh? - Jodoh Zodiak dotcom, Jika zodiak kamu adalah Pisces dan pasangan atau calon pasangan adalah Aries atau sebaliknya, apakah kalian akan berjodoh dan bisa…
- Wanita 4 Zodiak Ini Lebih Suka Jadi Pendengar… Gosip ibarat bumbu penyedap bagi kaum wanita, tanpa membicarakan gosip, seperti ada saja yang kurang. Mereka akan membicarakan apa saja kalau sudah berkumpul. Topik yang dibicarakan bisa apa saja, misal…
- Ramalan Jodoh Berdasarkan Zodiac Pasangan Postingan kali ini akan membahas tentang ramalan jodoh berdasarkan zodiac yang sebaiknya anda tahu. Buat kalian yang tidak atau belum memiliki pasangan dan ingin mendapatkan jodoh sebaiknya baca artikel ini…