Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5. Selamat datang di Gendruk.com yang selalu siap menyajikan info-info seputar tablet murah berkualitas untuk Anda. Kali ini kami akan memberikan info
tentang harga dan spesifikasi phablet advan vandroid S 5. Langsung saja mari kita lihat ulasan berikut ini mengenai phablet advan S 5.
Vendor-vendor lokal sepertinya tak ingin kalah saing dari vendor-vendor gadget
ternama seperti Samsung dan HP. Beberapa produsen lokal seperti Advan
kembali menghadirkan gebrakan baru dengan membuat seri Vandroid yang
paling baru, yaitu Smart Note S5. Pasti, untuk Anda penggemar gadget
sudah tak sabar melihat spesifikasi dari dua gadget produksi dari anak
negeri yang memiliki harga murah ini.
Tablet Android Advan Vandroid S5
adalah sebuah gadget yang digadang-gadang menjadi salah satu produk
lokal yang bagus, sempurna dan dilengkapi dengan fitur-fitur yang
lengkap.
Dari keterangan Direktur marketing Advan, Tjandra Lianto
yang didapat beberapa waktu lalu menyebutkan bahwa sebagai vendor lokal
paling baik mereka berusaha menjadikan produk sempurna dan terbaik
“Sebagai brand lokal terbaik, kami berusaha menyempurnakan produk
terbaik kami. Dan satu hal yang membuat Advan S5 menarik adalah
sebagai produk lokal yang memiliki kualitas, Advan juga terjangkau dari
segi harga,” ungkap Tjandra.
Ditambahkan oleh Tjandra bahwa
Vandroid S5 adalah sebuah phablet yang dilengkapi dengan prosesor Cortex
A9 single-core 1GHz, dengan layar berukuran 5,3 inci dan juga sebuah
penyimpanan data internal sebesar 4GB. Selain itu terdapat RAM dengan
kapasitas 512 MB, sistem pengoperasian menggunakan Android 4.0 Ice Cream
Sandwich (ICS) dan juga dua kamera pada bagian depan dan belakang,
dibagian depan kamera terdapat kamera VGA dan pada bagian belakang
terdapat kamera 8 megapiksel.
Jika memori internal pada phablet advan
ini anda rasa kurang, anda masih bisa menggunakan slot microSD untuk
memori ekstenal hingga mencapai 32GB. Advance s5 Memiliki konetivitas WiFi 802.11
b/g, bluetooth dan juga jaringan 3G tablet ini juga dilengkapi dengan
dual SIM Card GSM. Untuk ketahanan phablet ini Advan menyematkan baterai
Li-Poly dengan kapasitas cukup besar 2.500 mAh. Harga phablet Vandroid
Smart Vandroid S 5 ini dijual dengan harga yang cukup bersahabat, yaitu Rp.
1,4 jutaan saja, waahh tertarik untuk memilikinya?
Berikut ini Versi Lengkap Untuk Spesifikasi Advan S5
SKU |
AD429EL10SVXANID-51391 |
Berat (kg) |
– |
Warna |
Putih |
Tipe |
S5 |
Ukuran Layar (in) |
5.0 |
RAM |
1 |
Kapasitas Penyimpanan |
4 |
Kecepatan CPU |
1.00 |
Megapiksel |
8.0 |
Sistem Operasi |
Android |
Fitur |
GSM|Music Player|Email|Touchscreen|GPS|MP3 |
Garansi produk |
1 Tahun Garansi (Spare-part & Servis) |
Input |
USB |
Output |
3.5mm jack|USB |
Koneksi Nirkabel |
Bluetooth|WiFi|EDGE|3G |
Kamera Belakang |
8 MP |
Kamera Depan |
VGA |
Tipe Baterai |
Li-Ion |
Kapasitas Baterai |
2500 mAh |
Built in Memory |
512 MB RAM |
Versi Sistem Operasi |
Android OS 4.0 ICS |
SIM |
Dual GSM |
Kapasitas Penyimpanan |
4 GB |
Kecepatan Processor |
1 GHz |
Tipe Processor |
Cortex A9 |
Demikian info
tentang Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5 yang telah
kami sampaikan kepada Anda, semoga apa yang telah disajikan dapat
bermanfaat untuk Anda. Apabila ada pertanyaan atau tanggapan seputar
phablet ini silahkan tinggalkan komentar Anda. Tak lupa juga kami
ucapkan rasa terima kasih atas kunjungan Anda. ;>= ”)}

Rekomendasi:
- Harga Advan Star S5M - Salah satu vendor lokal yang bernama Advan kembali menghadirkan smartphone terbarunya, yakni Advan Star S5M. Produk baru tersebut akan menargetkan pasar menengah karena harga yang…
- Daftar Harga Advan Vandroid Terbaru Harga Advan Vandroid - Saat ini kebutuhan perangkat tablet semakin meningkat, tak hanya dijadikan sebagai alat komunikasi maupun berselancar didunai maya, akan tapi dapat membantu memudahkan pekerjaan manusia. Hal ini…
- Harga Micromax Canvas Spark, Android Lollipop Termurah 1… Harga Micromax Canvas Spark, Android Lollipop Termurah 1 Jutaan – Gendruk.com, Akhir akhir ini banyak sekali smartphone baru yang hadir dibelantika pasar gadget Indonesia. Hal ini tentunya tidak lepas dari…
- Info Harga Terbaru Laptop Acer 12 Inchi Info harga terbaru laptop Acer 12 Inci - Ukuran sebuah laptop sebenarnya tidak begitu berpengaruh untuk harganya, ada beberapa laptop yang memiliki layar yang lebih besar namun dijual dengan harga yang…
- Kelebihan Dan Kekurangan Advan T3E+, Tablet Dual-core Dengan… Harga Advan T3E+ - Advan merupakan salah satu merk tablet yang cukup konsisten mengeluarkan seri tablet pintar. Tablet yang dikeluarkan juga banyak macamnya. Tidak hanya yang memiliki ukuran 7 inchi…
- Review HP OnePlus Review HP OnePlus - Saat ini sebuah smartphone memang sepertinya sangat diperlukan oleh siapa saja, maka dari itu tak mengherankan bila industri gadget khususnya smartphone kini mencapai puncak kejayaan, apalagi…
- Meizu M1 Blue Charm Hp Android Lokal Berkualitas Meizu M1 Blue Charm Hp Android Lokal Berkualitas - gendruk, Memilih ponsel yang kita inginkan memang sulit apa lagi di jaman yang sudah semakin canggih ini pasti kita sebagai penguna…
- Harga Tablet Mito Terbaru Harga Tablet Mito Terbaru - Mito adalah salah satu vendor lokal yang cukup memiliki nama dan pelanggan setia dengan beberapa produk-produk terbarunya. Produsen ini melejit namanya ketika menghadirkan beberapa ponsel…
- Spesifikasi dan Harga Advan T1J Terbaru Spesifikasi dan Harga Advan T1J Terbaru 2015 - Gendruk dotcom, Halo para pecinta gadget, pada artikel kali ini saya akan memberikan ulasan seputar spesifikasi dan harga Advan T1J terbaru. Sebagaimana…
- Harga Tablet Murah Bisa Telpon Harga Tablet Murah Bisa Telpon saat ini sudah banyak beredar di pasaran, Anda tidak akan kesulitan untuk mencari tablet dengan harga murah yang bisa telpon maupun SMS, karena saat ini…
- Spesifikasi Dan Harga Advan Vandroid T4i II Akhir-akhir ini Advan memang sedang gencar-gencarnya memenuhi pasar tablet android dengan produk-produk mereka. Kali ini tablet advan vandroid T4i II yang akan kita kupas habis mengenai spesifikasi dan harganya. Berikut…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Mito T970 Harga dan Spesifikasi Tablet Mito T970 - Mito sedang gencar-gencarnya memproduksi produk-produk baru baik tablet maupun handphone. Mereka selalu menawarkan Gadget murah dengan harga yang sangat terjangkau. Tentunya ingi sangat…
- Kelebihan Dan Kekurangan Advan I7, RAM 1 GB Dan Kamera 5… Harga Advan I7 - Maraknya persaingan di dunia gadget tak ingin membuat Advan sebagai vendor terkenal di Indonesia ketinggalan dalam memproduksi gadget-gadget baru untuk menunjang kebutuhan masyarakat Indonesia. Buktinya saja,…
- Spesifikasi Dan Harga New Tablet Axioo PicoPad 5 Harga dan Spesifikasi New Axioo PicoPad 5 Penerus PicoPad 5. Berkembangnya smartphone dengan tema mini tablet atau yang banyak dikenal dengan phablet, baru-baru ini membuat vendor ternama dari dalam negeri…
- Daftar Harga Hp Lenovo Android Terbaru Pastinya Anda datang kemari hanya ingin mengetahui harga hp lenovo terbaru kan? Anda memang orang yang super karena masuk ke blog yang tepat. Lenovo merupakan vendor asal Cina, dan selama…
- Kelebihan Dan Kekurangan Advan T1L, Tablet Quad-core Harga… Harga Advan T1L - Advan sangat konsisten dengan produk berupa tablet yang ditujukan untuk kalangab mengah ke bawah. Harga yang dibanderol untuk tablet ini masih dikisaran 1 jutaan. Merk Advan…
- Review IMO Light dan IMO Zip, smartphone dan tablet dengan… Cepatnya perkembangan teknologi komunikasi, membuat para vendor berlomba-lomba merebut pasar dan mengambil hati para penggunanya. Hal tersebut tentu akan memberi dampak positif untuk para konsumen, karena semakin banyaknya produk yang…
- Akan Hadir 'iPad Mini' dengan Sistem Operasi Android Teknologi Terbaru - Dilihat dari sudut manapun, tablet Vandroid T5-A memang sangat mirip dengan iPad Mini keluaran Apple. Ya, popularitas produk Apple memang belum surut, inilah mengapa banyak perusahaan lain…
- Harga Dan Spesifikasi Tablet Archos 28 - 4 GB Archos 28 Internet merupakan tablet yang kinerjanya optimal, dengan design mungil tablet Archos ini sangat nyaman untuk di bawa kemanapun, anda juga dengan mudah meletakkan nya di saku. Tablet Archos…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Advan Vandroid 01A Harga dan spesifikasi tablet Advan Vandroid 01A - Tablet Advan Vandroid 01A merupakan jenis tablet dengan spesifikasi kelas menengah. Tablet ini juga menjadi idaman bagi para pemuda karena desain dan…
- Daftar Harga HP Selfie murah, Android 1 Jutaan Harga HP Selfie murah, Android 1 Jutaan - Jika mendengar kata selfie, membuat kita membayangkan berfoto ria sendirian, bersama teman, idola ataupun pemandangan dengan cara mengarahkan kamera yang diarahkan ke…
- Cyrus Glory Harga Spesifikasi, Hp Android Murah Harga 1… HP Bro - Vendor Tablet pc lokal semakin giat untuk memproduksi tipe-tipe baru untuk tablet, phablet maupun smartphone mereka, salah satunya yang aktif yaitu Cyrus Mobile yang memasarkan ponsel pintar/smartphone…
- Advan Vandroid T3C Harga Spesifikasi, Tablet Murah… Tablet murah berkualitas semakin populer saat ini di masyarakat, Dan kini rata-rata vendor pc saling bersaing untuk menjual tablet pc murah dengan fitur lengkap yang berkualitas namun harga tetap murah.…
- Daftar 10 Tablet Android Terbaik 2013 Daftar 10 Tablet Android Terbaik 2013 - Di era sekarang ini siapa yang tidak mengenal tablet ? Teknologi yang terus berkembang dari waktu ke waktu menghadirkan perangkat - perangkat canggih…
- Daftar Harga Laptop Lenovo Terbaru dan Spesifikasinya Daftar Harga Laptop Lenovo 2016 dan Spesifikasinya - Gendruk.com, Berbicara tentang dunia teknologi memang tak akan pernah ada habisnya. Hampir setiap hari, kita peminat dunia teknologi selalu saja dikejutkan dengan…
- Kelebihan dan Kekurangan Advan E1C Pro, Tablet 7 Inci Harga… Harga Advan E1C Pro - Karena kebutuhan gadget dan teknologi semakin meningkat, tak ada salahnya jika anda memilih untuk membeli gadget produk dalam negeri. Selain membantu majunya produk anak bangsa,…
- Harga SPC S12 Razor, HP Kamera 5 MP 500 Ribuan Harga SPC S12 Razor, HP Kamera 5 MP 500 Ribuan - Tidak hanya produk luar yang meramaikan smartphone android harga murah, karena produsen lokal juga tidak mau ketinggalan dan tidak…
- Phablet Murah Berkalitas 2013 Phablet Murah Berkalitas 2013 - Vendor ponsel ternama asal Cina, Lenovo sudah terkenal sebagai vendor yang memproduksi produk mrah berkualitas, termasuk untuk lini phablet. Salah satunya adalah Lenovo A850 yang…
- Spesifikasi Handal Gadget Evercoss Evertab AT1G Tablet Evercoss Evertab AT1G merupakan sebuah tablet android dengan harga murah yang memiliki fitur dan spesifikasi lumayan lengkap. Tablet ini juga merupakan pabrikan brand lokal Evercoss yang dahulunya bernama gadget…
- Harga Advan Vandroid T2E Terbaru Harga Advan T2E - Advan kembali merilis tablet baru yang diberi nama Vandroid T2E, yang mana merupakan konsep Wi-Fi Only karena tidak menyediakan slot untuk SIM Card. Meskipun demikian pastinya…