Tablet murah berkualitas semakin populer saat ini di masyarakat, Dan kini rata-rata vendor pc saling bersaing untuk menjual tablet pc murah dengan fitur lengkap yang berkualitas namun harga tetap murah. Hal serupa juga dilakukan oleh salah satu perusahaan lokal Advan Vandroid, vendor lokal vandroid belum lama ini telah menghadirkan
Tablet Advan Vandroid T3C.
Seperti dilansir dari halaman tabloidpulsa.co.id, tablet ini hadir dengan layar 10.1″ inci beresolusi 1024×600 piksel yang mana disetiap bagian layarnya memiliki respon yang tinggi terhadap sentuhan. Sedangkan untuk dapur pacunya, Advan melengkapi tablet ini dengan chipset Cortex A-7 mengusung quad core dengan clock speed mencapai 1.2Ghz.
Sementara untuk sistem operasinya, Advan Vandroid T3C akan berjalan pada sistem operasi android 4.2 jelly bean. Dengan penggunaan sistem operasi tersebut, maka pengguna akan dapat menginstal dan menjalankan berbagai
game dan aplikasi android seri terbaru. Untuk menopang kinerja tablet, Advan juga menambahkan RAM berkapasitas 1Gb.
Beralih kelini pengolah gambarnya, tablet terbaru Advan ini dilengkapi dengan fitur dual camerayang menghiasi sisi depan dan belakangnya. Untuk kamera depannya memiliki sensor 3MP, sedangkan untuk kamera belakangnya memiliki sensor 8MP. Dengan tersedianya kamera pada bagian depan tablet, maka pengguna akan dapat melakukan
video chat selain dapat mengambil gambar dan merekam video.
Fitur lainnya yang tersedia pada tablet ini berupa TV Analog, hadirnya fitur ini diharapkan mamou memberikan hiburan lebih untuk pengguna. Sementara untuk harganya sendiri, Advan Vandroid T3C akan dijual dengan bandrolan harga sekitar 2,2 jutaan saja.
;>= ”)}

Rekomendasi:
- Harga dan Spesifikasi Tablet HP Slate 7 Harga dan spesifikasi tablet HP Slate 7 – Hp kembali merilis produk tablet terbarunya pada April 2013 dengan nama Slate 7 yang hanya mendukung koneksi Wi-Fi, Bluetooth dan microUSB 2.0.…
- Kelebihan Dan Kekurangan Advan T2F, Tablet 500 Ribuan Dengan… Harga Advan T2F - Jika anda membutuhkan gadget yang bisa menunjang aktivitas harian anda namun bisa dibeli dengan harga yang murah, pilih saja Advan T2F. Advan Vandroid T2F adalah tablet…
- Tablet Android ICS Murah Buatan Lokal : SPC P3 gendruk.com - Belum lama ini, pihak SPC meluncurkan sebuah tablet android yang bisa admin katakan sebagai salah satu tablet android ics termurah. Hadir dengan nama SPC P3, Tablet android ini…
- Spesifikasi dan Harga iPad Mini - Tablet Murah Berkualitas… Spesifikasi dan Harga iPad Mini - Tablet Murah Berkualitas dari Apple. Apakah anda sedang ingin membeli sebuah tablet pc buat anda sendiri atau buat keluarga anda? Dan apakah anda saat…
- Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5 Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid S5. Selamat datang di Gendruk.com yang selalu siap menyajikan info-info seputar tablet murah berkualitas untuk Anda. Kali ini kami akan memberikan info tentang harga dan…
- Harga dan Spesifikasi Tablet Advan Vandroid T1C Harga dan Spesifikasi Tablet Advan Vandroid T1C - Banyaknya perusahaan yang bergerak di bidang IT mendorong munculnya produk-produk baru yang semakin canggih. Salah satu perusahaan yang kini sedang gencar-gencarnya meproduksi…
- Oppo Find Piano - Phablet Murah Berkualitas Oppo Find Piano – Phablet Murah Berkualitas. Apakah anda sedang mencari phablet murah berkualitas yang sedang beredar di pasaran saat ini? Kali ini kita mau share salah satu pemain lokal…
- Spesifikasi dan Harga Tablet Mito t720, Bukan Mito t270 ya Spesifikasi dan Harga Tablet Mito t720, Bukan Mito t270 ya. Article kali ini akan membahas tablet kualitas terbaik dari mito mobile, Yang kejadiannya mirip dengan mito t520 yang sering dikira…
- Harga Tablet Mito Terbaru Harga Tablet Mito Terbaru - Mito adalah salah satu vendor lokal yang cukup memiliki nama dan pelanggan setia dengan beberapa produk-produk terbarunya. Produsen ini melejit namanya ketika menghadirkan beberapa ponsel…
- Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid T1A Terbaru Spesifikasi dan Harga Advan Vandroid T1A Terbaru 2014. Selamat datang di Tabletmurahberkualitas.com, disini anda akan mendapatkan informasi terbaru seputar harga tablet dan spesifikasinya. Kali ini kami akan mengupas tentang tablet…
- Lenovo Idea Tab A2107 - Tablet Android Murah Berkualitas Inilah Tablet Android Kualitas Tinggi dengan Harga Murah - Lenovo Idea Tab A2107. Pc Tablet Android sekarang ini memang sedang mendominasi pasar tablet dunia. Sekarang ini banyak bermunculan Pc Tablet…
- Spesifikasi Harga Tablet Imo Tab X-Claire - Tablet Murah… Spesifikasi Harga Tablet Imo Tab X-Claire - Tablet Murah Berkualitas. Selamat datang di website kami. Kali ini kami akan membahas spesifikasi dan harga dari tablet IMO X-Claire. Untuk mengetahui secara…
- Review Spesifikasi Tablet Windows 8 Asus Vivobook Review Spesifikasi Tablet Windows 8 Asus Vivobook. Asus kembali merilis sebuah tablet pc windows terbaru, Tablet Asus Vivobook. Tablet windows 8 memang belum sebanyak tablet-tablet pc android yang saat ini…
- Harga iPad China Murah Dibawah 1 Juta Harga iPad China Murah Dibawah 1 Juta - Sebagaimana diketahui, harga iPad, tablet besutan Apple sangatlah mahal, untuk kita yang berbudget cekak, tentu akan berfikir dua kali untuk membelinya. Jika…
- Harga dan Spesifikasi Tablet iPad Advan T4i Harga dan Spesifikasi Tablet iPad Advan T4i. Anda fans tablet pc merk lokal dari Advance Vandroid tablet? Terutama yang Tipe Advan T4i? Well merek ini banyak dicari orang karena sering…
- Harga Dan Spesifikasi Tablet Advan Vandroid T4i - 4 GB Harga Dan Spesifikasi Advan Vandroid T4i - 4 GB - Mudahkan hidup anda dengan tablet berukuran 8. 4 inci keluaran dari advan. seri t4i yang masuk ke didalam seri wi-fi…
- Review Tablet Terbaru Mito Fantasy T10 Pro Mito sebagai salah satu pabrikan dalam negeri yang disebut – sebut sebagai pabrikan berkualitas ekstra dengan harga relatif murah ini kini mulai mengepakkan sayap untuk melakukan pembenahan diri. Kali ini…
- Kelebihan Dan Kekurangan Advan Star Tab, OS Android KitKat… Advan saat ini cukup serius menggarap potensi pasar tablet di Indonesia. Terbukti Advan juga meluncurkan produk berupa Advan Star Tab. Tablet ini merupakan produk terakhir dari generasi rising star. Meskipun…
- Harga Tablet Advan Terbaru Harga Tablet Advan Terbaru - Selain Mito, Advan juga merupakan salah satu vendor yang cukup banyak merilis perangkat tablet dengan harga yang murah. Harga-harga tablet dari Advan pun dibanderol dengan…
- Spesifikasi dan Harga Tabulet Tabz Z1S Spesifikasi dan Harga Tabulet Tabz Z1S - Tabulet Tabz Z1S ini adalah sebuah tablet dengan layar 7 inch fan capacitive 5 Point touch ini menggunakan Processor ARM Cortex A8 dengan…
- Harga dan Spesifikasi Sony Xperia Tablet Z LTE Harga dan spesifikasi Sony Xperia Tablet Z LTE - Di rilis pada bulan Februari 2013 yang lalu, Sony Xperia Tablet Z LTE bergerak dalam 3 jaringan network yang berbeda; 2G,…
- Harga Tablet Axioo PicoPad 9 - Tablet Android Berkualitas 9… Harga Tablet Axioo PicoPad 9 - Tablet Android Berkualitas 9 Inci. Anda pemilik tablet axioo 5 inci atau 7 inci dan kurang puas dengan ukuran layarnya yang terasa kurang lebar,…
- Harga dan Spesifikasi Tablet IMO X1 Spesifikasi dan harga Tablet Imo X One. Tablet akhir-akhir ini telah menjadi pilihan gadget-gadget dari semua kalangan dan ditambah lagi telah banyak tablet yang dijual dengan harga yang murah meriah.…
- Spesifikasi dan Harga Tablet Ainol Novo 7 Rainbow Sebuah produsen gadget lokal yaitu Ainol Novo beberapa waktu yang lalu telah berhasil merilis sebuah tablet andalan terbarunya yang membawa nama Ainol Novo 7 Rainbow. Pada tablet Ainol Novo yang…
- Spesifikasi Samsung Galaxy Tab P1010 Wifi Spesifikasi Samsung Galaxy Tab P1010 Wifi. Tablet PC sepertinya sudah menjadi tren saat ini, kalau dulu rasanya ada yang kurang kalau belum punya handphone, sekarang terasa ada yang kurang kalau…
- Daftar Harga Advan Vandroid Terbaru Harga Advan Vandroid - Saat ini kebutuhan perangkat tablet semakin meningkat, tak hanya dijadikan sebagai alat komunikasi maupun berselancar didunai maya, akan tapi dapat membantu memudahkan pekerjaan manusia. Hal ini…
- Cara root tablet Advan T2CI Root tablet Advan T2CI – Advan T2CI merupakan sebuah perangkat yang di desain dengan dua varian chip yang berbeda diantaranya Chip RK29XXX dan Chip Amlogic. Untuk jenis Chip RK29XXX anda…
- Alcatel POP 7S, Siap Meramaikan Pasaran Gadget Dunia Alcatel kembali memperkenalkan dua buah tablet andalan terbarunya yang membawa nama Alcatel Pop 7 dan juga Alcatel Pop 7S. Dimana pada kedua tablet andalan terbaru dari Alcatel ini Alcatel menghadirkan…
- Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy Tab 3 10.1 P5220 Peluncuran Galaxy Tab 3 10.1 P5220 oleh vendor Samsung yang dilakukan pada bulan Juni 2013 memberikan harapan besar bagi para pecinta Tablet untuk mendapatkan perangkat yang berkualitas baik dengan harga…
- Spesifikasi Dan Harga Huawei MediaPad 10 Link Salah satu produsen elektronik dalam dunia gadget yang telah menghadirkan berbagai produk tablet unggulan ini kembali menghadirkan produk tablet terbarunya yang membawa nama Huawei MediaPad 10 Link. Pada tablet terbaru…