Gambar : beritateknologi.com
Teknologi Terbaru – Setelah ditunggu-tunggu kabarnya, akhirnya Nokia secara resmi akan memperkenalkan dua varian Nokia Lumia 920 dan 820 di Indonesia. Menurut kabar yang beredar, Nokia akan memperkenalkan kedua varian tersebut di ajang yang bertajuk “Indonesia, It’s Time to Switch” pada 4 Desember mendatang.
Kami mendapatkan informasi resmi bahwa Nokia telah membuka pre-order. Untuk harga yang ditawarkan, Nokia membandrol harga khusus untuk keduanya, Untuk Lumia 920, Nokia memberikan harga Rp. 4.999.000 (harga normal Rp. 6.499.000), sedangkan untuk Lumia 820, harga yang ditawarkan adalah Rp. 3.499.000 (harga normal Rp. 4.999.000).
Menurut kabar dari BeritaTeknologi.com, Nokia juga akan memberikan bonus berupa Nokia Wireless Charger. Bagaimana? Anda tertarik? Kunjungi situs Nokia Indonesia untuk mendapatkan informasi selengkapnya.
Bapak 2 anak yang suka menulis tentang hal – hal menarik terutama tentang teknologi, gadget, handpone, android, dll
Rekomendasi:
- Nokia Lumia 505, Ponsel Lumia Murah dengan WP 7.8 Teknologi Terbaru - Perusahaan Ponsel asal Finlandia ini memang sepertinya ingin mengejar ketertinggalannya di pertarungan smartphone dengan menembak pasar menengah kebawah. Kali ini, Nokia mencoba menawarkan ponsel terbaru mereka yang…
- Harga dan Spesifikasi Nokia Lumia 1520 Harga dan Spesifikasi Nokia Lumia 1520 – Pada bulan Oktober 2013 Nokia mengeluarkan smartphone terbarunya yang mendukung 3 jaringan berbeda mulai dari 2G GSM, 3G HSDPA, dan 4G Network untuk…
- Spesifikasi Lengkap Dan Harga HP Nokia Asha 300 Handphone Nokia masih menjadikan sebuah ponsel yang sangat populer di wilayah Indonesia, Salah satunya ialah Gadget Ponsel Nokia Asha 300 yang mempunyai fitur layar sentuh serta memiliki dukungan jaringan 3G…
- Nokia Lumia 1020 EOS Segera Dirilis dengan banderol 602 USD Nokia Lumia 1020 EOS - Setelah tenggelam oleh kejayaan Smartphone Android dan iOS, Nokia semakin berbenah untuk kembali merebut pangsa pasar ponsel yang kini semakin tergerus. Nokia mencoba bertahan dengan…
- Nokia 208 Harga 700 Ribuan, Spesifikasi Usung Dual Sim Hp Bro - Selain Nokia 207, ada lagi ponsel untuk kelas bawah yang dirilis oleh nokia di quartal ke-3 tahun ini. Ponsel tersebut adalah Nokia 208, yang mana ponsel…
- Update Daftar Harga Hp Nokia Lumia Terbaru 2025 Update Daftar Harga Hp Nokia Lumia Terbaru mei 2014 - Nokiaa adalah sebuah fendor Handphone yang memiliki cukup nama cesar dan sudah cukup di kenal di kalangan masyarakat kita. Demi…
- Nokia Lumia 719 : Windows Phone Penerus Lumia 710 Nokia, perusahaan ponsel besar asal Finlandia saat ini dikabarkan tengah mempersiapkan sebuah Windows Phone sebagai penerus Nokia Lumia 710, yaitu Nokia Lumia 719. Berdasarkan informasi yang beredar di ditus-situs teknoogi,…