Cara Mudah menghapus Blog BlogSpot Anda.Memiliki Blog sendiri tentu hal yang menyenangkan. Dalam sebuah Blog, Anda bisa menuliskan apa saja yang Anda inginkan. Anda bisa mengisi Blog tersebut dengan berita-berita terhangat, pengalaman pribadi, biografi dan lain sebagainya. Yang lebih menyenangkan lagi, dengan memiliki Blog memungkinkan bagi Anda untuk share ke sesama Blogger, curhat hingga copy darat. Namun adakalanya Anda merasa jenuh dengan Blog yang Anda miliki dan Anda ingin menghapusnya karena berbagai alasan. Bisa karena keberadaan Blog tersebut mengganggu pelajaran sekolah, atau mungkin mengganggu pekerjaan Anda sehingga Anda harus mencari cara menghapus Blog Blogspot supaya tidak mengganggu aktifitas Anda lagi.
Delete Blog dengan Mudah
Meskipun telah lama memiliki Blog sendiri, tak jarang sebagian dari Anda masih belum mengetahui bagaimana cara menghapus Blog dengan mudah. Untuk itu pada artikel kali ini, kita akan sama-sama membahas sekaligus mencari solusi menghapus Blog yang sudah terlanjur dipublikasikan ke publik.
Cara menghapus Blog di Blogspot sebenarnya tidak sulit, meskipun tidak bisa juga dibilang gampang. Yang perlu dikaji ulang adalah, apakah Anda yakin 100% ingin menghapus Blog Anda. Hal ini harus Anda pikir ulang karena sekali Anda memutuskan untuk menghapus Blog Anda, maka Anda akan kehilangan seluruh content yang ada di Blog tersebut.
Jika Anda benar-benar yakin ingin menghapus Blog Blogspot, maka Anda tinggal mengikuti langkah-langkahnya berikut ini:
1. Langkah pertama, Anda harus login ke akun Blogspot Anda.
2. Selanjutnya Anda masuk dashboard. Ketika masuk halaman dashboard, silahkan pilih Blog yang ingin Anda hapus. Pilih tanda panahnya lalu Pilih Pengaturan / setting kemudian Anda pilih Other.
3. Setelah Anda masuk di Other yang terdapat pada Blog Tools, selanjutnya Anda pilih Delete Blog.
4. Setelah itu akan muncul konfirmasi apakah Anda ingin melanjutkan proses penghapusan atau membatalkannya. Jika Anda yakin ingin menghapusnya, silahkan Anda pilih Delete this Blog.
Selesai. Blog Blogspot Anda telah dihapus.
Cara Mengaktifkan Blog yang Dihapus
Apakah Blog yang sudah terhapus masih bisa diaktifkan lagi? Tentu saja bisa. Anda masih bisa membuka kembali Blog yang Anda hapus sebelum tenggat waktu sekitar 90 hari (lihat tulisannya pada gambar nomor 4 diatas). Dengan kata lain mungkin Blog yang Anda hapus sebenarnya tidak terhapus secara langsung namun hanya di non-aktifkan.
Jika Anda berubah pikiran dan ingin kembali eksis di dunia maya dengan mengaktifkan kembali Blog Blogspot Anda, caranya mudah. Anda tinggal masuk ke akun Blog Anda kemudian masuk dashboard. Kemudian pilih Delete Blog, lalu pilih Undelete This Blog. Selanjutnya silahkan Anda cek, Blog yang sudah Anda hapus akan kembali normal.
Demikian informasi cara menghapus Blog Blogspot dan cara mengaktifkannya kembali. Informasi ini juga bisa Anda dapatkan di http://support.google.com/blogger/bin/answer.py?hl=en&answer=41387. Selamat mencoba. ;>= ”)}

Rekomendasi:
- Cara Mudah Upgrade OS Smartphone Android Gadget atau Smartphone Android kini banyak di temukan di pasaran gadget dan menjadi produk yang terpopular di seluruh dunia. Banyak sekali smartphone di dunia ini yang memakai system operasi Android,…
- Tips Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Dengan Cepat Bagi para remaja yang sedang mengalami masa puber mungkin tips cara menghilangkan bekas jerawat dengan cepat akan sangat dibutuhkan untuk mengembalikan kulit wajah agar kembali menjadi bersih. Jerawat memang merupakan…
- Cara Menghapus Cache Tanpa Aplikasi Pada Android Marshmallow Cara Menghapus Chache Tanpa Aplikasi Pada Android Marshmallow – Apakah memori internal Anda tiba-tiba penuh dengan sendirinya? Jika iya, bisa jadi hp android yang kalian miliki sudah kebanyakan berkas cache…
- Cara Klaim Asuransi Kesehatan Cara Klaim Asuransi Kesehatan - Selamat datang kembali di blog yang mengulas seputar asuransi ini, semoga isinya bermanfaat buat anda yang memang sedang mencari info tentang segala hal yang berhubungan…
- Cara Mengatasi Android Hang Saat Main Game Cara Mengatasi Android Hang Saat Main Game – Android saat ini bukan hanya digunakan untuk berkomunikasi saja. Terkadang pun android maupun gadget digunakan untuk menghibur atau mengisi waktu senggang dengan…
- Game anak - permainan anak anak Online yang mudah dan… Hallo semua, senang bisa berjumpa kembali dalam ulasan ini, nah dalam ulasan ini saya sebagai admin blog ini akan kembali mengulas seputar dunia game. Dan untuk kali ini saya akan…
- Cara Menghapus Virus dan Malware di Android Jika anda percaya smartphone Android atau tablet anda memiliki virus, maka berita bagusnya adalah, virus di Android sangatlah mudah untuk dihapus. Plus, kami akan memberikan tutorial cara menghapus virus di…
- Cara Mengobati Kulit Kapalan Pada Tangan dan Kaki Cara Mengobati Kulit Kapalan Pada Tangan dan Kaki - Gendruk.com, Apakah anda pernah mengalami bagian kulit tertentu yang menebal dan mengeras? Biasanya sering terjadi pada area telapak tangan, telapak kaki,…
- Sony Luncurkan Eksperimental ROM Firefox OS Untuk Sony… Sony mengumumkan bahwa tahun depan ia akan merilis sebuah smartphone yang menggunakan Firefox OS sebagai Sistem Operasinya. Dan untuk itu sekarang Sony memberi kesempatan untuk para developer untuk mengevaluasi dan…
- Menulis Artikel Dari Setumpuk Majalah Bekas Dalam Sekejap Bagaimana jika anda melihat setumpuk majalah bekas teronggok di gudang begitu saja ? apakah akan anda buang? Atau malah anda jual di tukang loak? Atau mungkin justru anda gunakan untuk…
- Cara Konfirmasi Email Twitter Konfirmasi alamat email merupakan cara untuk meyakinkan pihak Twitter bahwa kita benar-benar pemilik email dan akun Twitter yang dimaksud. Dengan memberikan kepercayaan, maka resiko untuk kena suspend akan berkurang, dan…
- Cara Mengatasi Android Lemot Atau Lambat Bagaimana cara mengatasi android yang lemot? - Bang Gendruk, Sudah kita ketahui bersama, ndroid sedang dalam masa fase booming di Indonesia. Banyak pengguna handphone yang bertipe Java dan Symbian mulai…
- Cara Agar Laptop Tidak Lemot Cara agar laptop tidak lemot – Laptop merupakan sebuah perangkat elektronik yang sering sekali di gunakan dalam melakukan aktivitas pekerjaan ataupun pribadi. Namun demikian, banyak sekali keluhan dari para pengguna-nya…
- Cara Membuat Aplikasi Untuk BlackBerry 10 caramembuat aplikasi blackbery 10 - Saat ini BlackBerry mencoba kembali bersaing dengan OS Android dalam perebutan pasar smartphone. Setelah beberapa waktu lalu mengumumkan OS terbaru berlabel BlackBerry 10, performa handset…
- Cara Mudah Belajar Bahasa Inggris Belajar bahasa Inggris sebenarnya tidak terlalu sulit bila anda memahami cara belajar yang benar, zaman yang sudah sangat canggih seperti sekarang ini ada banyak cara mudah belajar bahasa Inggris dengan…
- Cara Menghapus Akun Facebook secara Permanen menghapus akun facebook - Siapa yang tidak mengenal jejaring sosial facebook yang satu ini. Sebagai pengguna internet, pastinya pernah menggunakanya. Dengan kemudahan dalam mendaftar akun facebook dan ditambah lagi dengan…
- Tips dan Trik Memotret Menggunakan iPhone Berita Teknologi - Bagi Anda pengguna setia iPhone, saat Anda memotret sebuah objek sebaiknya Anda tidak asal membidik dan menjepret saja. Anda sebenarnya dapat melakukan eksplorasi yang lebih untuk mendapatkan…
- Galacticos Football untuk Pecinta Game Sepak Bola Dibuat oleh Fantasy Mogul, galacticos football mampu menarik perhatian banyak pecinta game bola. Jika anda tertarik pada game ini, anda dapat memainkannya di Facebook.com. Salah satu Facebook Sport game ini…
- Inilah Cara Mengatasi Android Full Storage Yang Ampuh Cara Mengatasi Android Full Storage – Android menjadi salah satu alat elektronik yang digunakan setiap hari. Baik itu digunakan untuk bermain, berkomunikasi dan sebagainya. Dalam penggunaan android yang terlalu sering…
- Cara Sederhana Mengelola Keuangan Keluarga Masalah keuangan memang selalu dialami oleh setiap orang, dan cara sederhana mengelola keuangan keluarga ini memang harus benar-benar dipahami. Bila tidak pintar mengatur keuangan keluarga, hal yang akan terjadi yaitu…
- Hal Wajib Dilakukan Setelah Membeli Smartphone Baru Kemarin saya sempat membeli smartphone baru. Sempat terpikir mau diapakan ini smartphone baru supaya sistemnya bekerja secara maksimal mulai dari aplikasi hingga  kondisi fisiknya agar tidak mudah tergores. Sayang kalau…
- Cara Mudah Percepat Kinerja Android Android anda mulai terasa lemot? Jangan panik karena kami punya solusinya. Kita sering mersakan bahwa perangkat smartphone android kita sepertinya terasa menjadi lambat. Ada banyak faktor yang mempengaruhinya. Namun semua…
- Tips Mudah Menghapus Aplikasi Bawaan Android Tips Mudah Menghapus Aplikasi Bawaan Android - Kendala yang sering dirasakan ketika membeli ponsel berbasis Android yang baru adalah dengan banyaknya aplikasi yang diinstal, bahkan kita tidak tahu kegunaan aplikasi tersebut…
- Putus Dari Instagram, Twitter Hadirkan Fitur Photo Filter di… gendruk.com - Belum lama ini, melalui blog resminya. Twitter menyatakan sudah menghapus Instagram dari Timelinenya, jadi para user instagram takkan bisa langsung memposting gambarnya ke twitter seperti dulu. Kalaupun pengguna…
- Cara Membuat Konten Web dengan Menggunakan Android Cara Membuat Konten Web dengan Menggunakan Android – Web merupakan sebuah laman yang memuat berbagai informasi yang kita butuhkan. Memiliki sebuah web merupakan hoby yang menyenangkan. Dengan sebuah web kita…
- TIPS CARA MERAWAT BURUNG CIPOH Halo sobat semuanya, apa kabarnya hari ini, semoga sehat selalu yah, kali ini blog campuran dan gado-gado ini akan membahas topik baru niy, yaitu yang berhubungan dengan dunia binatang, kali…
- Cara Root Samsung Galaxy S4 dengan Motochopper via PC Cara Root Samsung Galaxy S4 - Selamat datang kembali di blog root tablet ini, tidak terasa sudah lama tidak mengupdate blog ini. Kali ini kita mau share sedikit tentang bagaimana…
- Cara Menonaktifkan Facebook Sementara dan Permanen gendruk.com - Facebook adalah jejaring sosial terbesar milik Mark Zuckerberg. Sampai saat ini, sudah sekitar satu milyar pengguna facebook yang terdaftar. Yap, luar biasa banyak. Berbagai fitur dan kemudahan navigasi…
- ZTE Orbit : Smartphone Dengan Windows Phone Tango ZTE Orbit : Smartphone Dengan Windows Phone Tango - Dalam melakukkan rilis beberapa produk terbarunya, ZTE selaku salah satu produsen ponsel besar selain memperkenalkan ponsel barunya yang bernama ZTE Era…
- Ocean Of One Piece - Untuk Para Pecinta One Piece Untuk para pecinta anime One piece, permainan ocean of one piece mungkin sudah tidak asing. Salah satu game Facebook ini memang mengambil latar belakang dan juga menggunakan tokoh – tokoh…